Siapa menduga bahwa di daerah di tegal terdapat banyak sekali putra dan putri terbaik yang sering mengharumkan nama bangsa indonesia ke penjuru dunia dari bidang seni ,olah raga hingga teknologi sekalipun seperti sosok pemuda yang satu ini bernama malik khidir pria kelahahiran tegal 23 tahun yang lalu ini mampu membuat sebuah robot berbentuk laba laba berkaki enam yang di beri nama robot robot animaloid tugas dari robot buatan nya adalah mematikan sumber api dalam sebuah ruangan buatan robot animaloid berjalan mencari titik api yang muncul dalam sebuah ruangan menyusuri ruangan demi ruangan akhir nya menemukan sebuah titik api dan mematikan sumber api tersebut
Robot animaloid bukan robot pertama buatan nya tetapi sudah yang ke enam dari delapan robot yang pernah di buat alhasil Khidir mendapatkan penghargaan medali emas dalam kontes Fire Fighting Robogames 2013 di Amerika Serikat.
Mahasiswa jurusan Elektronik Instrumentasi Fak MIPA UGM itu punya seabrek prestasi dalam bidang robotik. Dia sudah membuat 8 robot, dan 1-DA adalah robotnya yang keenam. Total medali yang pernah diraupnya ada 7 baik dari kontes nasional maupun internasional. Tapi siapa sangka, dia mengaku justru pernah dapat nilai C dalam mata kuliah robotic Hobi dalam kehidupan nya sehari hari adalah membaca alqur”an “tutur malik
malik adalah yang termasuk dalam 16 siswa dan mahasiswa yang akan unjug kebolehan di kanada melalui ajang Outstanding Students For The World Mereka akan melakukan presentasi dalam rangka soft diplomacy untuk mempromosikan Indonesia selama 18-25 Mei mendatang .
Tonton juga demo robot buatan malik khidir di bawah ini :